Terlihat Kekompakan TNI dan Masyarakat saat memindahkan material batu yang akan dijadikan Pembuatan Leneng gorong-gorong tersebut. Kamis, 06/03/2025.
Pembuatan gorong-gorong ini bertujuan sebagai penghubung badan jalan serta menjadi drainase, sehingga air dapat melewati saluran gorong- gorong dengan lancar.
Percepatan pembangunan yang dilakukan Personel satgas TMMD ke-123 Bersama warga tersebut selain untuk mencapai target pekerjaan juga sebagai salah satu Hadiah TNI yang dipersembahkan kepada seluruh Warga Desa Subik dalam menyambut hari Raya idul Fitri nantinya.(Beni Setiawan)